Berikan Bantuan Hukum Bagi Warga Balikpapan, DPRD Balikpapan Bentuk Perda Penyelenggaraan Hukum
BALIKPAPAN – Fraksi-fraksi DPRD Kota Balikpapan sepakat memberi persetujuan terhadap raperda penyelenggaraan hukum. Hal itu disampaikan dalam pemandangan akhir fraksi-fraksi melalui rapat paripurna, Senin (25/11/2024). Wakil...