Pemkot Samarinda Siapkan Rumah Sakit Darurat Antisipasi Jika Terjadi Lonjakan Pasien Covid-19
SAMARINDA – Pemerintah Kota Samarinda berencana menyiapkan rumah sakit darurat untuk mengantisipasi lonjakan pasien yang terpapar virus corona dan Pasien Dalam Pengawasan (PDP). Dikatakan Kepala Dinas...