APBD Kaltim 2024 Berpotensi Capai Rp20 T, Dewan Minta Pemprov Kaji Anggaran Lebih Matang
SAMARINDA, KALTIMEDIA.COM – APBD Kaltim Tahun 2024 diperkirakan meningkat. Anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD Provinsi Kalimantan Timur Sarkowi V Zahry, mengkonfirmasi potensi kenaikan angka terhadap APBD...