Kemenag Klarifikasi Tempat Kasus Santriwati, Ternyata Bukan Rumah Tahfiz Melainkan Yayasan
BALIKPAPAN – Kemenag Kota Balikpapan mengklarifikasi terkait kasus pelecehan seksual dengan korban dua santriwati, dan RM (pengasuh) sebagai tersangka yang kini telah ditahan Polda Kaltim. Setelah...