Dapat Tambahan Pendapatan, DPRD PPU Minta Utang Jadi Prioritas
PPU – DPRD Penajam Paser Utara (PPU) meminta eksekutif tetap selektif dalam menggelontorkan anggaran. Meski pada tahun ini Pemkab PPU mendapatkan tambahan pendapatan daerah. Anggota Komisi...