Sempat Kabur ke Bontang, Supir Travel Penganiaya Pengendara Motor Pakai Obeng Berhasil Diciduk

KALTIMEDIA.COM, SAMARINDA – Kapolresta Samarinda menggelar press release terkait kasus yang sempat viral di media sosial terkait penganiayaan oknum sopir travel kepada salah seorang pengendara roda...